Rabu, 14 Agustus 2013
CAKE KUKUS PISANG
Bahan :
100 gr pisang ambon
30 gr minyak goreng
50 gr santan kentan kamil
5 butir telur dan 75 gr gula pasir + 50 gr gula palmdikocok sampai mengembang + emulsifier
1 sdt emulsifier sp/ tbm
125 gr terigu
1/2 sdt baking powder
Cara membuat :
1. blender minyak, santan, dan pisang hingga lembut.
2. masukan blenderan pisang ke dalam kocokan telur dan aduk perlahan2 sampai rata
3. masukan terigu dan bahan lainnya. aduk rata
4. bagi menjadi 3 adonan.
5. adonan pertama masukan ke loyang ukuran 20x20x7 yg dialas kertas roti,
6. atasnya di taburi mises dan kacang tanah halus. lalu kukus 15 menit.
7. kemudian kasih atasnya dengan mises dan selai kacang dan di kukus lagi, begitu seterusnya
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar